Berita

PELEPASAN PESERTA PERTIKARANAS KE-IV OLEH KEPALA SMA NEGERI 16 KOTA BANDA ACEH

10/11/2022 SMA NEGERI 16 Banda Aceh terpilih menjadi salah satu sekolah yang mengikuti acara PERTIKARANAS POLDA ACEH ke-IV di Palembang. Acara ini berlangsung selama 5 hari dari dimulai tanggal 13 s.d 18 November 2022. SMA NEGERI 16 Banda Aceh mendapatkan 3 (tiga) peserta didik yang mewakili dalam kegiatan tersebut.